LAPOR
06 - Juli - 2022

RSUD Balaraja Luncurkan Reservasi MCU Online lewat Aplikasi Si BOMCU

TANGERANG - RSUD Balaraja Kabupaten Tangerang terus berinovasi dengan meluncurkan pelayanan Sistem Booking Online Medical Check Up (MCU) atau Si BOMCU untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat. “Inovasi Si BOMCU ini merupakan pengembangan dari inovasi si JEMPOL yang bertujuan memudahkan masyarakat mengetahui informasi jenis layanan, khususnya layanan MCU dan juga dapat melakukan ...

Selengkapnya
04 - Juli - 2022

Bupati Zaki Bahas Pesiapan Idul Adha Bersama Ulama

Tangerang,--Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar mengumpulkan ulama dan umara dalam rangka membahas persiapan Idul Adha 1443 H/2022. Hal tersebut diungkapkan Bupati Zaki saat menggelar pertemun dengan para ulama, umara, para Ketua MUI kecamatan dan perwakilan camat di Aula Masjid Agung Al Amjad Tigaraksa. "Hari ini, kita melakukan pertemuan dengan ulama dan umara, ...

Selengkapnya
04 - Juli - 2022

Pemkab Tangerang Gencarkan Sosialisasi Event Internasional PEMSEA di Ketapang Aquaculture

TANGERANG - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang menggencarkan sosialisasi untuk menyukseskan event Internasional Partnership in Environmental Management for the Seas of East Asia (PEMSEA), Network of Local Government (PNLG) Meeting Summit 2022 yang akan digelar di Kabupaten Tangerang. Pemkab Tangerang menjadi tuan rumah ajang internasional ini di mana Bupati Tangerang Ahmed ...

Selengkapnya
04 - Juli - 2022

Pemkab Tangerang Amankan 9.500 Butir Obat Keras Tidak Berizin

Tangerang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang melalui Tim Koordinasi Pengawasan Obat dan Makanan Kabupaten Tangerang, mengamankan 9.500 obat keras ilegal di wilayah Kecamatan Sepatan. Obat ilegal tersebut dipasarkan melalui toko yang berkamuflase sebagai toko kosmetik.  Kepala Seksi Farmasi dan Pengawasan Keamanan Pangan Dinas Kesehatan Kabupaten Tangerang, Desi Tirtawati mengatakan, Tim Koordinasi ...

Selengkapnya
30 - Juni - 2022

Pemkab Tangerang Berkomitmen Terus Benahi Publikasi Pemberitaan

TANGERANG – Perangkat daerah di lingkup Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang diharapkan dapat memaksimalkan penggunaan website dan media sosial sebagai media publikasi bagi kegiatan, program dan kebijakan di masing-masing perangkat daerah. Hal tersebut disampaikan Kepala Bidang Informasi dan Komunikasi Publik (IKP) Diskominfo Kabupaten Tangerang, Ahmad Suryadi, dalam evaluasi dan pelatihan jurnalistik perangkat ...

Selengkapnya