LAPOR
17 - April - 2024

Sidak Empat Dinas, Sekda: Kehadiran Pegawai Capai 98 Persen

Tangerang - Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Tangerang Moch. Maesyal Rasyid melakukan inspeksi mendadak (Sidak) di empat kantor dinas. Keempatnya adalah Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan, Dinas Tata Ruang dan Bangunan (DTRB), Dinas Perumahan dan Permukiman dan Dinas Binamarga Sumber Daya Air pascalibur nasional dan cuti lebaran 2024, Selasa (16/04/24) Pada kesempatan ...

Selengkapnya
17 - April - 2024

Pj. Bupati Tangerang serahkan 353 SK Kenaikan Pangkat dan 51 SK Pensiun bagi PNS di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Tangerang

TANGERANG - Sebanyak 353 Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Pemkab Tangerang menerima Surat Keputusan (SK) kenaikan pangkat, Selasa (16/04/2024). Kepala Badan Kepegawaian dan Sumber Daya Manusia Kabupaten Tangerang, Hendar Herawan menyampaikan, kenaikan pangkat ini merupakan penghargaan Pemkab Tangerang atas prestasi kerja dan pengabdian PNS yang bersangkutan terhadap negara. SK Kenaikan Pangkat ...

Selengkapnya
03 - April - 2024

Bazaar untuk Masyarakat

TANGERANG - Dharma Wanita Persatuan (DWP) beserta anggota Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Kabupaten Tangerang menggelar Bazar Ramadhan 1445 Hijriah dengan tema “Tingkatkan Kolaborasi dan Sinergitas Sosial Untuk Masyarakat Kabupaten Tangerang,” pada Selasa (02/04/2024) di Gedung Serba Guna (GSG) Tigaraksa, Kabupaten Tangerang. Kegiatan yang diikuti oleh DWP unsur pelaksana Badan, Dinas, Kantor ...

Selengkapnya
03 - April - 2024

Pemkab Tangerang Gelar Bazar Ramadan untuk Penuhi Kebutuhan Warga

TANGERANG,--Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang menggelar Bazar Ramadan yang dibuka langsung Pj Bupati Tangerang Andi Ony di Gedung Serba Guna Puspemkab Tangerang, Selasa (02/03/2024). Dalam sambutannya, Pj Andi Ony mengatakan bazar Ramadan ini rutin digelar setiap tahun oleh Pemkab Tangerang dengan menggandeng unsur-unsur terkait seperti Perangkat Daerah, Kecamatan, PKK Dharma wanita dan ...

Selengkapnya
02 - April - 2024

Pj Bupati Tangerang Serahkan Zakat dan Sedekah ASN Rp1,6 Miliar ke Baznas

TANGERANG - Penjabat (Pj) Bupati Tangerang Andi Ony menyerahkan secara simbolis zakat fitrah, zakat harta dan sedekah ASN di lingkungan Pemkab Tangerang sebesar Rp1,6 miliar lebih kepada Baznas Kabupaten Tangerang. Acara tersebut dilakukan saat Apel Senin Pagi Minggu pertama bulan April 2024 di Lapangan Raden Aria Yudhanegara Puspemkab Tangerang, Senin ...

Selengkapnya