LAPOR
12 - September - 2022

Sekda Minta Semua CPNS Loyal kepada Pimpinan dan Jalankan Tugas Sesuai Tupoksi

Tangerang - Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Tangerang Moch. Maesyal Rasyid meminta para Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Kabupaten Tangerang agar loyal kepada pimpinan dan menjalankan tugas serta fungsi sesuai aturan yang berlaku. Menurut Sekda, PNS sebagai abdi negara, sekaligus juga menjadi abdi masyarakat.  Hal itu disampaikan Sekda kepada 120 orang CPNS ...

Selengkapnya
12 - September - 2022

BPBD Kabupaten Tangerang Bersama Aparat Kelurahan Salembaran Jaya Atasi Banjir Cilampe

Tangerang,--Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Tangerang bersama Aparat Kelurahan Salembaran Jaya melakukan penanganan banjir bersama di Kp. Cilampe RW 03 Kelurahan Salembaran Jaya Kecamatan Kosambi, Sabtu sore (10/09/22) Abdul Munir Kabid Kedaruratan dan Logistik BPBD Kabupaten Tangerang mengatakan penanganan banjir ini dilakukan dengan menyedot genangan air menggunakan mesin pompa portable.  Volume genangan ...

Selengkapnya
12 - September - 2022

Pos Damkar BSD Padamkan Kebakaran Kandang Ayam di Kampung Ciakar

Tangerang,--Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Tangerang atasi kebakaran kandang ayam di Kp. Ciakar Rt. 03/04 Desa Kadusirung Kecamatan Pagedangan Kabupaten Tangerang, Minggu dini hari (11/09/22). "Semalam Pos Damkar BSD menerima laporan dari security Sinar Mas pada pukul 00.30 Wib, langsung diterjunkan 1 unit mobil damkar," ujar Abdul Munir Kabid Kedaruratan dan ...

Selengkapnya
12 - September - 2022

Atasi Banjir di Kampung Cilampe, BPBD Kabupaten Tangerang Lakukan Penyedotan Air

Tangerang,--Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Tangerang melakukan penyedotan air  yang tergenang di Kp. Cilampe Rt. 01/03 Kelurahan Salembaran Jaya Kecamatan Kosambi Kabupaten Tangerang, Sabtu (10/09/22) "Curah hujan intensitas deras mengakibatkan Kali Cilampe meluap dan menggenangi pemukiman warga," ujar Abdul Munir Kabid Kedaruratan dan Logistik BPBD Kabupaten Tangerang. Ketinggian air 50-60 Cm, Pemukiman ...

Selengkapnya
12 - September - 2022

Kandang Ayam di Tigaraksa Terbakar, 1 Unit Damkar Pos Tigaraksa Diluncurkan

Tangerang,--1 Unit Mobil Pemadam Kebakaran dari Pos Tigaraksa diterjunkan, padamkan kebakaran kandang ayam di Kp. Ranca Boga Desa Margasari Kecamatan Tigaraksa Kabupaten Tangerang, Sabtu Subuh (10/09/22). "BPBD Kabupaten Tangerang menerima laporan kejadian kebakaran pada pukul 04.30 WIB, pemadaman dilakukan selama 45 menit," ujar Abdul Munir Kabid Kedaruratan dan Logistik BPBD Kabupaten ...

Selengkapnya